PANEN HIJAUAN PAKAN TERNAK UPT PERBIBITAN TERNAK

PANEN HIJAUAN PAKAN TERNAK UPT PERBIBITAN TERNAK
Petugas perawat ternak UPTD Perbibitan melaksanakan panen rumput gajah untuk pakan ternak di area kebun pakan rumput Desa Sukadaya, Kecamatan Cikulur (17/09/20).
.
.
Dalam usaha budidaya ternak, pakan merupakan salah satu hal penting untuk menunjang kelangsungan hidup ternak. pakan adalah sumber gizi bagi ternak dan pakan ini merupakan kebutuhan primer satu-satunya pada ternak berbeda dengan manusia yang memiliki tiga kebutuhan primer, pakan berguna untuk pertumbuhan serta produksi.
.
.
Pakan yang dikategorikan Hijauan Pakan Ternak adalah rumput atau hijaun yang memiliki nilai kandungan gizi yang cukup sesuai kebutuhan ternak khususnya ruminansia. secara garis besar pakan ternak ruminansia bisa dibedakan menjadi dua yakni pakan serat dan pakan penguat, pakan serat ini diataranya dalah rumput (HPT) dan penguat adalah konsetrat.
.
.
 
Sumber :
https://www.facebook.com/1605890159646667/posts/2843975042504833/
SEJARAH PIMPINAN DISNAKKESWAN
  • Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan
    Rahmat Yuniar,.SP.,M.Si
    Tahun 2022-Sekarang
PRESTASI DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN
Pegawai
INFOGRAFIS
Harga Produk Hewan